Jumat, 08 September 2017

Kijang kotak parade Ke Malaysia dan Brunei, Dikira Mobil Bikinan Sendiri

Dalam Rombongan Journey Kemerdekaan 3 negara yang berjumlah 11 mobil, selain Veloz, 7 diantaranya merupakan Toyota Kijang dari berbagai generasi.
Mereka memulai perjalanan dari Pontianak, Kalimantan Barat (Kalbar) (12/08).
Ke tujuh rombongan Kijang yang juga merupakan member dari Toyota Kijang Club Indonesia (TKCI) tersebut melintasi beberpa kota di Malaysia, dan Brunei seperti Serian, Kuching, Sebu, Bintulu, Miri, Kuala Belait.
Hingga akhirnya perjalanan panjang ini pun menorehkan kisah seru dalam tiap kilometer yang dilewatinya.
"Saat kami menuju Brunei Kijang Doyok dan Kijang Buaya melaju dengan kecepatan rata-rata 100km/jam, mobil masih sangat enak, dengan kondisi jalan yang memang bagus dan lurus." 
"Setelah itu tibalah disaat kondisi hujan turun pada malam hari."
"Hingga akhirnya beberapa rombongan konvoi masuk pada satu lubang yang sebenarnya tidak terlalu dalam."
Dari harian otojurnallisme.com

0 comments:

Posting Komentar