Selasa, 19 September 2017

Mobil Terpopuler Di Indonesia 2017

Mobil merupakan salah satu kendaraan terpopuler di kalangan masayarakat kita. Banyak jenis mobil yang memiliki kegunaan dan fungsi tertentu seperti untuk kebutuhan keluarga dan ada juga yang diperuntukan untuk keperluaan bisnis usaha seperti halnya mobil jenis pick up atau pun mobil truk. Untuk mobil jenis pick up atau truk ini sangat membantu bisnis usaha kita agar lebih aman dalam berkendara. Selain itu banyak merek mobil terpopuler di Indonesia yang mencoba keberuntungannya di pasar industri tahan air agar produk-produknya tersebut bisa dikenali oleh banyak orang.
Adapun merek mobil terpopuler di Indonesia yang di banderol dengan harga yang bervariatif sesuai dengan kebutuhan dan fungsinya. Selain itu dengan adanya teknologi-teknologi canggih pada jaman sekarang dan lengkapnya fitur-fitur pada sebuah mobil juga akan mempengaruhi harga mobil tersebut. Jadi tidak heran jika kedaraan yang berjenis mobil ini banyak yang di banderol dengan harga mulai dari puluhan juta bahkan hingga milyaran rupiah.
Berikut adalah mobil terpopuler di Indonesia :
1.Honda
2.Toyota
3.Suzuki
4. Daihatsu
5.Mitsubishi
6.Nissan
7.Kia
8.BMW
9.Datsun
10 Isuzu
HondaToyota
Suzuki
Daihatsu

MitsubishiNissan
KIABMW
DatsunIsuzu

Sabtu, 16 September 2017

Minivan terbaik 2017

Di akhir penghujung 2017 ini, otoblizt akan membagikan review untuk mobil minivan (mobil keluarga idaman) Indonesia.
Sesuai dengan judulnya, maka kami coba menyajikan review pasar mobil yang paling di minati persi otoblizt.infomediakom.net. Semua pemilihan hanya berdasarkan popularitas pengguna untuk periode 2017 saja.

Mobil MPV (Multi Purpose Vehicle) atau biasa disebut mobil keluarga ini memiliki fungsi utama yaitu mengangkut banyak penumpang. Kelebihan dari mobil ini yaitu ukurannya yang lebih besar jika dibandingkan dengan city car. Mobil ini dapat mengangkut penumpang sekitar 7-8 orang dan masih terdapat tempat untuk meletakkan barang-barang kecil. Atau jika jog tidak dipakai bisa dilipat untuk mengangkut barang-barang yang banyak.
Di Negara kita mobil merupakan suatu barang yang laris dan popular. Karena selain berfungsi untuk melindungi anda saat hujan dan panas yang terik, mobil juga dapat digunakan untuk gaya hidup yang trendy.

Bagi anda yang memiliki keluarga besar, anda dapat memilih mobil berjenis MPV untuk melakukan perjalanan jauh. Ada berbagai jenis mobil MPV dan juga berbagai merk dan harga yang ditawarkan saat ini, karena para produsen mobil berlomba-lomba merebut hati konsumen dengan banyak model mobil yang diproduksi. Bagi anda yang masih bingung ingin membeli mobil MPV jenis yang bagaimana, Berikut adalah karateristik mobil minivan berdasarkan kategory :
A.Low MPV
1.   Toyota Avanza 12.600 unit
2.   Honda Mobilio 5.338 unit
3.   Daihatsu Xenia 3.912 unit
4.   Suzuki Ertiga 2.959 unit
5.   Suzuki APV 321 unit
6.   Daihatsu Luxio 303 unit
B.Medium MPV
1.   Toyota Kijang Innova 4.375 unit
2.   Toyota Sienta 1.499 unit
3.   Nissan Grand Livina 943 unit
4.   Isuzu Panther 120 unit


C.Upper MPV
1.   Toyota Alphard 428 unit
2.   Toyota Vellfire 100 unit
3.   Nissan Serena 190 unit
4.   Hyundai H-1 27 unit
5.   Mitsubishi Delica 15 unit
6.   Mazda Biante 24 unit

D.LCGC Tujuh Penumpang
1. Toyota Calya 9.870 unit
2. Daihatsu Sigra 3.557 unit
3. Datsun GO+  228 unit


Berdasarkan data di atas dapat disimpulkan bahwa brand Toyota masih mendapatkan tempat di hati masyarakat Indonesia. Terbukti dengan jumlah unit yang laku terjual.
Semoga anda yang ingin memilih mobil MVP idaman dapat dengan jeli memutuskan dari berbagai asfek misalnya kualitas mesin, tingkat keamanan (sefty car), keserbagunaan mobil  penting, misal, irit BBM, desain dan harga juga turut mempengaruhi jenis mobil keluarga mana yang dipilih.

Selasa, 12 September 2017

Toyota Sienta 2017

Harga Toyota Sienta – Kehadiran mobil multipurpose vehicle (MPV) terbaru dari Toyota, yaitu Toyota Sienta tinggal menunggu hitungan bulan saja. Mobil ini dipastikan akan dipasarkan di Indonesia untuk bersaing melawan Honda Freed yang hingga saat ini belum ada lawan yang mengimbanginya. Hadirnya mobil ini, memberikan angin segara bagi industri otomotif tanah air, karena semakin bertambah mobil berkualitas yang dipasarkan secara resmi di Indonesia. Selain itu, Toyota juga menawarkan mesin Hyrid sebagai kelebihan utamanya.
Akan ada dua varian mesin, yaitu bensi dan hybrid. Otomatis kedua mesin tersebut akan mempengaruhi harga Toyota Sienta saat dipasarkan di Indonesia. Yang tak kalah menarik, mobil ini menawarkan 3 baris kursi yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan barang bawaan. Lalu pada bagian mesin, sudah ada mesin berkapasitas 1.5 Liter dengan teknologi VVT dan memiliki 4 buah silinder. Sedangkan untuk versi hybrid akan ditambah motor listrik bertenaga besar yang membuatnya lebih ramah lingkungan dan irit bahan bakar.
Kemampuan Toyota dalam merangcang sebuah mobil tidak perlu diragukan lagi. Produsen otomotif asal Jepang tersebut, berhasil menghasilkan berbagai tipe mobil, mulai dari mobil MPV, SUV, Hybrid, sampai mobil sport sekelas Toyota 86. Hadirnya Toyota Sienta semakin menambah daya pikat pabrikan asal Jepang ini, karena mobil ini pasti memiliki performa sangat bertenaga, dan didukung berbagai fitur canggih yang siap mengoptimalkan kenyamanan Toyota Sienta saat dipakai berkendara setiap harinya.
Jangan heran apabila harga Toyota Sienta di Indonesia akan semahal Honda Freed yang notabennya dibanderol diatas 200 Juta Rupiah. Apalagi Toyota menawarkan versi hybrid yang otomatis memiliki harga jual lebih mahal, karena teknologi yang dibawanya lebih canggih. Bagi yang penasaran ingin mengetahui seperti apa teknologi yang ada didalam mobil ini, silahkan sobat otomotif menyimak informasi Spesifikasi dan Harga Toyota Sienta pada artikel otomaniac.com berikut ini.

Spesifikasi dan Harga Toyota Sienta

Spesifikasi dan Harga Toyota Sienta
Spesifikasi dan Harga Toyota Sienta

Spesifikasi Mobil Toyota Sienta

Versi Standar
  •  Mesin : L4 DOHC 16-valve VVT-iE Engine with Start Stop System
  • Kapasitas Silinder : 1.496 cc
  • Daya Maksimum : 109 Ps/6000 rpm
  • Torsi Maksimum :  136 NM/4400 rpm
  • Dimensi : 4,235 x 1,695 x 1,675 mm
  • Transmisi :  Super CVT-i
  • Konsumsi BBM : 20.2 km/L
  • Ukuran Ban : 195/50 R16 Alloy Wheel
Versi Hybrid
  • Mesin : L4 DOHC 16-valve VVT-iE Engine with Start Stop System
  • Kapasitas Silinder : 1.497 cc
  • Daya Maksimum : 74 Ps/4800 rpm
  • Torsi Maksimum :  111 NM/4400 rpm
  • Dimensi : 4,235 x 1,695 x 1,675 mm
  • Electric Motor : Synchronous Alternating Current Motor (Permanent Magnet Type
  • Transmisi : Electronically Controlled CVT
  • Konsumsi BBM : 27.9 km/L
  • Ukuran Ban : 195/50 R16 Alloy Wheel
Fitur
  • 7 Kapasitas Tempat Duduk
  • Pintu Slider
  • Hill Start Assist (HSA)
  • ISOFIX
  • ABS + EBD
  • Airbags
  • Pre-Collision System (PCS)
  • Lane Departure Alert (LDA)
  • Automatic High Beam (AHB)
Sumber : otomaniac.com

Jumat, 08 September 2017

Bajaj Qute gantikan Bemo

Bajaj baru telah hadir di Indonesia, dengan model roda empat, Percontohan dimulai untuk Jakarta Kota untuk menggantikan trayek Bemo. Uji coba dilakukan untuk kawasan pademangan magga dua kota selama lebih kurang 3 bulan kedepan.
Untuk tarif kabar dari info dikenakan Rp. 5000/orang. Untuk penumpang hanya sekitar 3 orang dan kelebihannya tidak menjadikan kendaraan ini vip utk satu orang saja seperti pendahulunya Bajaj roda tiga. Jadi kalau mau naik ini Qute harus penuh dulu penumpangnya.
Sementara itu seperti dilansir Rushlane, Qute merupakan kendaraan mungil buatan India yang dibekali mesin berkapasitas 216cc dan bisa menampung empat orang. Bodinya memang dibuat mirip dengan mobil, sehingga penumpang dapat aman dan nyaman duduk di dalamnya.
Kecepatan Qute dibatasi hingga 70 kilometer per jam saja, demi mencegah terjadinya kecelakaan parah saat berada di jalan raya. Tersedia sabuk pengaman untuk pengemudi dan penumpang.
Untuk konsumsi bahan bakar, Qute mampu melaju sejauh 36 kilometer hanya dengan satu liter bensin. Bajaj juga menyediakan paket konversi bahan bakar ke BBG, sesuai permintaan.

Kijang kotak parade Ke Malaysia dan Brunei, Dikira Mobil Bikinan Sendiri

Dalam Rombongan Journey Kemerdekaan 3 negara yang berjumlah 11 mobil, selain Veloz, 7 diantaranya merupakan Toyota Kijang dari berbagai generasi.
Mereka memulai perjalanan dari Pontianak, Kalimantan Barat (Kalbar) (12/08).
Ke tujuh rombongan Kijang yang juga merupakan member dari Toyota Kijang Club Indonesia (TKCI) tersebut melintasi beberpa kota di Malaysia, dan Brunei seperti Serian, Kuching, Sebu, Bintulu, Miri, Kuala Belait.
Hingga akhirnya perjalanan panjang ini pun menorehkan kisah seru dalam tiap kilometer yang dilewatinya.
"Saat kami menuju Brunei Kijang Doyok dan Kijang Buaya melaju dengan kecepatan rata-rata 100km/jam, mobil masih sangat enak, dengan kondisi jalan yang memang bagus dan lurus." 
"Setelah itu tibalah disaat kondisi hujan turun pada malam hari."
"Hingga akhirnya beberapa rombongan konvoi masuk pada satu lubang yang sebenarnya tidak terlalu dalam."
Dari harian otojurnallisme.com